Kamis, 03 Desember 2015

Kareda Numeriko

Jadi ini rasanya menjadi anak organisasi.. Yang kata orang "anak organisasi adalah kumpulan orang-orang sok sibuk". Salah! Kami ga sok sibuk. Tapi kami ingin menjadi orang yang tidak seperti anak-anak biasanya. Kami ingin menjadi 'lebih' dari orang biasanya.

Organisasi pertama saya yaitu OSIS kala SMP dulu dan hingga SMA sekarang saya masih setia menjadi pengurus OSIS.

Sama, tapi berbeda. OSIS di SMP dan OSIS di SMA memang sama.. Sama-sama Organisasi Siswa Intra Sekolah. Namun, pengalaman dan kebersamaannya jelas beda.

Saya punya keluarga baru di sekolah.. Mereka sangat luar biasa,  sangat menginspirasi dan membuat saya menjadi orang baik dan menjadi manusia yang lebih baik lagi.

Saya bersyukur mengenal mereka. 1 tahun berlalu. 1  telah kami lalu bersama. Proses yang cukup berat dan membutuhkan pengorbanan yang luar biasa.

Kenalkan mereka..
"KAREDA NUMERIKO"


Tidak ada komentar:

Posting Komentar